Minggu, 27 September 2015

Kombu Sea Vegetable Where to Buy in Japan 2015


Pernahkah anda mendengar Rumput Laut Kombu? ini adalah salah satu produk populer yang banyak digemari di Jepang, Nah hari ini kita akan menceritakan mengenai teknik mengawetkan rumput laut kombu yang caranya tersebut sebenarnya memerlukan proses yang lama, karna harus disimpan bertahun-tahun sebelum siap untuk dikonsumsi. Jenis rumput laut yang diawetkan adalah jenis yang biasa digunakan untuk bahan sup jepang. Rumput laut yang telah dipanen dari lautan, kemudian dikeringkan dahulu selama satu hari dibawah terik matahari.

Lalu ada teknik lainnya yang disebut "Kura-Gakoi" atau konversi gudang bawah tanah, dengan suhu 20 derajat celsius. Rumput laut yang telah dibiarkan bertahun-tahun disimpan di gudang bawah tanah dibawah suhu tertentu, akan menghasilkan aroma yang berbeda, kandungan gula dan asam amino akan menyatu didalamnya untuk menciptakan rasa yang lembut.

Kombu Sea Vegetable Where to Buy in Japan 2015


Bahkan ada yang mengawetkan kombu ini hingga 26 tahun, 50 tahun, sampai 100 tahun, dan harganya pun sangat mahal 100 dollar untuk 400 gram, bisakah dipasarkan? tentu saja dengan trend makanan jepang yang sudah mewabah diseluruh dunia, tentunya menjual kombu ini untuk negara-negara tertentu seperti di Italia dan Perancis bagi restoran khusus yang ditangani oleh master chef kelas dunia.

Selalu ada peluang dibalik makanan yang diawetkan.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar